Kualifikasi Piala Dunia Zona CONCACAF

0 comments

Di zona CONCACAF terdapat 35 tim yang bertanding untuk memperebutkan 3 tiket dan 1 tiket play off untuk menuju babak final piala dunia 2014 di Brazil. Tercatat ada 5 babak atau fase kualifikasi yang harus dilewati di zona CONCACAF. Di zona ini terdapat dua tim kuat yang menjadi langganan Piala Dunia yaitu Amerika Serikat dan Meksiko.

Babak I
Diikuti oleh 8 tim dengan ranking peringkat terbawah. 8 tim akan diundi untuk mempertemukan lawan masing-masing. 4 tim pemenang berhak melaju ke babak II yaitu Belize, Republik Dominika, US Virgin Islands, Saint Lucia dan Bahama.

Babak II
Diikuti oleh 4 tim pemenang pada babak I dan 20 tim (ranking 7-25). 24 tim tersebut kemudian dibagi ke dalam 6 group. Juara group berhak lolos melaju ke babak III yaitu El Salvador, Guyana, Panama, Kanada, Guatemala, dan Antigua Barbuda.

Babak III
Diikuti oleh 6 tim peringkat teratas CONCACAF (Amerika Serikat, Meksiko, Honduras, Jamaika, Kosta Rika dan Kuba) dan 6 tim yang lolos dari babak II. 12 tim di babak ini dibagi ke dalam 3 group. Juara dan runner up melaju ke babak IV. Tabel dibawah ini adalah klasemen akhir dari kualifikasi babak III.
Group A
Tim
Main Menang Seri Kalah Gol GL SG Poin
 Amerika Serikat 6 4 1 1 11 6 +5 13
 Jamaika 6 3 1 2 9 6 +3 10
 Guatemala 6 3 1 2 9 8 +1 10
 Antigua dan Barbuda 6 0 1 5 4 13 −9 1

Group B
Tim
Main Menang Seri Kalah Gol GL SG Poin
 Meksiko 6 6 0 0 15 2 +13 18
 Kosta Rica 6 3 1 2 14 5 +9 10
 El Salvador 6 1 2 3 8 11 −3 5
 Guyana 6 0 1 5 5 24 −19 1

Group C
Tim
Main Menang Seri Kalah Gol GL SG Poin
 Honduras 6 3 2 1 12 3 +9 11
 Panama 6 3 2 1 6 2 +4 11
 Kanada 6 3 1 2 6 10 −4 10
 Kuba 6 0 1 5 1 10 −9 1

Babak IV
6 tim yang lolos dari babak III  yaitu Meksiko, Kosta Rika, Honduras, Panama, Jamaika dan Amerika Serikat kemudian akan bertanding dalam sistem kompetisi penuh home-away. Peringkat 1-3 berhak lolos ke putaran final piala dunia sedangkan peringkat ke 4 akan menjalani play off internasional melawan juara zona Oceania untuk lolos ke piala dunia.

Berikut ini klasemen group babak ke IV kualifikasi piala dunia 2014 zona CONCACAF
Tim
Main Menang Seri Kalah Gol Gol Lawan Selisih Gol Poin
 United States 6 4 1 1 7 3 +4 12
 Costa Rica 6 3 2 1 7 3 +4 11
 Mexico 6 1 5 0 3 2 +1 8
 Honduras 6 2 1 3 6 7 -1 7
 Panama 6 1 3 1 5 7 -2 6
 Jamaica 6 0 2 4 2 8 −6 2

Jadwal Pertandingan
4 Juni 2013
Jamaika 0-1 Meksiko

7 Juni 2013
Jamaika 1-2 Amerika Serikat
Kosta Rika 1-0 Honduras
Panama 0-0 Meksiko

11 Juni 2013
Meksiko 0-0 Kosta Rika
Honduras 2-0 Jamaika
Amerika Serikat 2-0 Panama

18 Juni 2013
Amerika Serikat 1-0 Honduras
Kosta Rika 2-0 Panama

6 September 2013
Kosta Rika vs Amerika Serikat
Meksiko vs Honduras
Panama vs Jamaika

10 September 2013
Honduras vs Panama
Jamaika vs Kosta Rika
Amerika Serikat vs Meksiko

11 Oktober 2013
Honduras vs Kosta Rika
Meksiko vs Panama
Amerika vs Jamaika

15 Oktober 2013
Kosta Rika vs Meksiko
Jamaika vs Honduras
Panama vs Amerika




Share this article :
 
Copyright © 2011. Bolarianet - All Rights Reserved
Powered by Blogger